Harga Cabai Merah Naik Sejak Mei 2024, BPS Beberkan Penambahan Wilayah yang Alami Kenaikan Harga

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 7 Mei 2024 - 20:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

https://pangannews.com/wp-content/uploads/2024/05/Picsart_24-05-07_20-25-42-795.jpg

https://pangannews.com/wp-content/uploads/2024/05/Picsart_24-05-07_20-25-42-795.jpg

PANGANNEWS.COM – Badan Pusat Statistik (BPS) menyebutkan cabai merah mulai mengalami kenaikan harga ketika memasuki awal Mei 2024.

Harga rata-ratanya tercatat mengalami kenaikan hingga Rp3.594 per kilogram dibanding pekan terakhir April 2024.

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala BPS, Amalia Adininggar Widyasanti menyampaikan dalam Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah di Jakarta, Senin (6/5/2024).

“Cabai merah ini yang perlu kita waspadai. Karena beberapa minggu sebelumnya cabai merah sudah mengalami deflasi.”

“Tapi di minggu pertama Mei mulai terlihat kenaikan harga,” ucap Amalia Adininggar Widyasanti.

Amalia merinci harga rata-rata nasional cabai merah di pekan pertama Mei 2024 menyentuh Rp50.370 per kilogram.

Sementara harga di pekan terakhir April 2024 berada di kisaran Rp46.776 per kilogram.

Adapun jumlah daerah yang mengalaminya pun meningkat tajam.

Sebelumnya di pekan terakhir April 2024 hanya terdapat 32 daerah, kemudian meningkat menjadi 233 daerah di pekan pertama Mei.

Lebih lanjut Ia pun mendorong agar daerah-daerah yang mengalami kenaikan harga terus melakukan pengendalian.

Salah satunya dengan gerakan tanam cabai dan melakukan distribusi cabai dari daerah surplus.***

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Berita Terkait

Mentan Andi Amran Sulaiman Dampingi Presiden Prabowo dalam Kunjungan Kenegaraan ke Yordania
Prabowo Subianto Ungkap Hampir Setiap Malam Pastikan Harga Pangan, Telepon Menteri Pertanian
Penyaluran Anggaran Ketahanan Pangan Capai Rp155,5 Triliun, Kata Menkeu Sri Mulyani Indrawati
Permodalan Agrinas Bukan dari Kemenkeu atau Penyertaan Modan Negara (PNM), Jadi Bagian dari Danantara
Menkeu Sri Mulyani Sebut Penyertaan Modal Negara kepada BUMN Agrinas Sudah Masuk APBN 2025
Bahas Hilirisasi Mineral, Batubara, Akuakultur, Pertanian, hingga Perkebunan., Prabowo Panggil Sejumlah Menteri
Di Lombok, Nusa Tenggara Barat, Champion Kementerian Pertanian Gerakkan Aksi Stabilkan Harga Cabai
Harga Pangan Tetap Stabil pada Ramadan dan Idulfitri 2025, Pemerintah Pastikan Ketersediaan Pasokan
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Minggu, 13 April 2025 - 13:49 WIB

Mentan Andi Amran Sulaiman Dampingi Presiden Prabowo dalam Kunjungan Kenegaraan ke Yordania

Jumat, 28 Maret 2025 - 08:27 WIB

Penyaluran Anggaran Ketahanan Pangan Capai Rp155,5 Triliun, Kata Menkeu Sri Mulyani Indrawati

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:50 WIB

Permodalan Agrinas Bukan dari Kemenkeu atau Penyertaan Modan Negara (PNM), Jadi Bagian dari Danantara

Kamis, 20 Maret 2025 - 07:52 WIB

Menkeu Sri Mulyani Sebut Penyertaan Modal Negara kepada BUMN Agrinas Sudah Masuk APBN 2025

Senin, 17 Maret 2025 - 08:30 WIB

Bahas Hilirisasi Mineral, Batubara, Akuakultur, Pertanian, hingga Perkebunan., Prabowo Panggil Sejumlah Menteri

Senin, 10 Maret 2025 - 15:57 WIB

Di Lombok, Nusa Tenggara Barat, Champion Kementerian Pertanian Gerakkan Aksi Stabilkan Harga Cabai

Senin, 10 Maret 2025 - 15:22 WIB

Harga Pangan Tetap Stabil pada Ramadan dan Idulfitri 2025, Pemerintah Pastikan Ketersediaan Pasokan

Minggu, 9 Maret 2025 - 07:00 WIB

Koperasi Desa Merah Putih Jadi Solusi Permanen untuk Stabilkan Harga Pangan, Ini Kata Mentan Amran

Berita Terbaru